Tes Potensi Akademik
TEPAD
Penyelenggara Tes Potensi Akademik Berbasis Online pertama di Indonesia
Mengapa memilih mengikuti TEPAD?
Tes design khusus
Tes TEPAD dibuat dan design dikhusus untuk keperluan menggali Potensi Kemampuan Akademik, Kemampuan Skolastik yang dapat disetarakan dengan kemampuan Intelegensi secara Umum.
- Pelaksanaan tes secara online
- Individual or klasikal
- Accessible
- Hasil tes realtime
- Pendekatan ilmu psikometri
- Sertifikat hasil tes
TEPAD dapat digunakan diberbagai setting
Penggunaan tes TEPAD untuk keperluan identifikasi kemampuan calon mahasiswa sarjana, pasca sarjana, keperluan diperusahaan atau keperluan instansi terkait.
Seleksi Calon Mahasiswa Perguruan Tinggi
Proses seleksi calon mahasiswa sarajan dan pascasarjana (S1, S2 dan S3) dapat menggunakan tes TEPAD.
- Pelaksanaan tes online or hybrid
- Individual or Klasikal
- Hasil tes realtime
Ukur Potensi Calon Karyawan
Dengan tes TEPAD, membantu menyeleksi calon karyawan dengan potensi terbaik untuk membangun dan mengembangkan organisasi perusahaan.
- Pelaksanaan tes secara online
- Dapat digunakan secara individual maupun klasikal
- Dapat dikombinasikan dengan alat tes lainnya
Uji dan Ukur Potensi Karyawan
Asesmen berkala menjadi sebuah kebutuhan organisasi untuk menunjang keberhasilan organisasi mengembangkan visi-misinya. Kemampuan karyawan menjadi penentu utama keberhasilan tersebut.
- Pelaksaan tes secara online
- Dapat dikombinasikan dengan alat tes lainnya
- Dapat melakukan review ulang hasil tes sebelumnya.
Fitur TEPAD
Untuk menunjang pelaksanaan tes online, TEPAD disertai beberapa fitur yang terpercaya untuk menjaga validitas dan reliabilitas hasil tes.